Sabtu, 23 Juli 2011

20 Kiat Membuat Blog Bersahabat Dengan Pengunjung

Comments
  1. Buatlah update konten di blog sesering mungkin, saya sarankan 2 hari 1 kali.
  2. Jangan terlalu banyak memasang widget. Banyak widget akan membuaat blog menjadi berat
  3. Hindari pengunaan fitur flash, baik widget maupun banner flash. itu akan membuat blog berat
  4. Buatlah blog yang simple. Namun walau simple isi dan kualitas nya jempolan..
  5. Perpaduan warna harus serasi, ini membuat mata pengunjung tidak cepat lelah membaca.
  6. Perhatikan kerapihan dalam menulis. merupakan salah satu teknik seo, jadi harus di terapkan
  7. Pilihan gambar harus sesuai dengan tema atau topik yang di bicarakan. gambar bisa menerangkan 1000 arti berbeda. dan karakter kita.
  8. Informasi harus jelas, singkat padat dan tidak bertele-tele.
  9. Pelayanan terhadap pengunjung adalah nomer satu. jadi usahakan membalas pertanyaan atau kunjungan mereka.
  10. Ajaklah dia berdiskusi dan tanyakan apa masalah yang sedang dia hadapi
  11. Jangan terlalu banyak iklan. itu membuat pengunjung enggan lagi kembali kesitus anda untuk untuk beberapa minggu, tapi kalau rapih dan tidak menggangu kenyamanan membaca tidak jadi masalah.
  12. Hargailah pendapat orang lain, baik negatif, sanggahan, dan masukan. baik buruk pendapat mereka pada dasarnya itu membangun diri anda untuk lebih baik dan maju.
  13. Belajar dari pengalaman masa lalu.
  14. Jangan memasang musik di blog, saya rasa saat orang online pun sudah menyalakan musik di media player atau winamp komputer mereka, musik di blog anda akan menggangu mereka
  15. Hindari penggunaan java script alert yang berlebihan, pasangkan saja di halaman tertentu
  16. Kunjungi dan tuliskan komentar di blog mereka, jangan sekali-kali mencantumkan link dalam komentar sebab komentar anda akan di hapus (kecuali di blog dofollow)
  17. Jangan sombong. Semakin tinggi popularitas seseorang, maka harus semakin menunduklah dia, ingat pepatah padi, "makin berisi dan berat, maka makin merunduk atau turun tangkainya".
  18. Berbaik hatilah kepada semua orang, sebab nanti anda pun akan di baik oleh orang-orang.
  19. Sediakan fasilitas buku tamu atau guestbook di blog / website, sebab widget ini adalah salah satu fitur yang paling disukai mereka.
  20. Tulisan harus jelas, enak di baca
Sekian Dulu Dari Hasyim Asfya................
Read More
  1. Buatlah update konten di blog sesering mungkin, saya sarankan 2 hari 1 kali.
  2. Jangan terlalu banyak memasang widget. Banyak widget akan membuaat blog menjadi berat
  3. Hindari pengunaan fitur flash, baik widget maupun banner flash. itu akan membuat blog berat
  4. Buatlah blog yang simple. Namun walau simple isi dan kualitas nya jempolan..
  5. Perpaduan warna harus serasi, ini membuat mata pengunjung tidak cepat lelah membaca.
  6. Perhatikan kerapihan dalam menulis. merupakan salah satu teknik seo, jadi harus di terapkan
  7. Pilihan gambar harus sesuai dengan tema atau topik yang di bicarakan. gambar bisa menerangkan 1000 arti berbeda. dan karakter kita.
  8. Informasi harus jelas, singkat padat dan tidak bertele-tele.
  9. Pelayanan terhadap pengunjung adalah nomer satu. jadi usahakan membalas pertanyaan atau kunjungan mereka.
  10. Ajaklah dia berdiskusi dan tanyakan apa masalah yang sedang dia hadapi
  11. Jangan terlalu banyak iklan. itu membuat pengunjung enggan lagi kembali kesitus anda untuk untuk beberapa minggu, tapi kalau rapih dan tidak menggangu kenyamanan membaca tidak jadi masalah.
  12. Hargailah pendapat orang lain, baik negatif, sanggahan, dan masukan. baik buruk pendapat mereka pada dasarnya itu membangun diri anda untuk lebih baik dan maju.
  13. Belajar dari pengalaman masa lalu.
  14. Jangan memasang musik di blog, saya rasa saat orang online pun sudah menyalakan musik di media player atau winamp komputer mereka, musik di blog anda akan menggangu mereka
  15. Hindari penggunaan java script alert yang berlebihan, pasangkan saja di halaman tertentu
  16. Kunjungi dan tuliskan komentar di blog mereka, jangan sekali-kali mencantumkan link dalam komentar sebab komentar anda akan di hapus (kecuali di blog dofollow)
  17. Jangan sombong. Semakin tinggi popularitas seseorang, maka harus semakin menunduklah dia, ingat pepatah padi, "makin berisi dan berat, maka makin merunduk atau turun tangkainya".
  18. Berbaik hatilah kepada semua orang, sebab nanti anda pun akan di baik oleh orang-orang.
  19. Sediakan fasilitas buku tamu atau guestbook di blog / website, sebab widget ini adalah salah satu fitur yang paling disukai mereka.
  20. Tulisan harus jelas, enak di baca
Sekian Dulu Dari Hasyim Asfya................
  1. Buatlah update konten di blog sesering mungkin, saya sarankan 2 hari 1 kali.
  2. Jangan terlalu banyak memasang widget. Banyak widget akan membuaat blog menjadi berat
  3. Hindari pengunaan fitur flash, baik widget maupun banner flash. itu akan membuat blog berat
  4. Buatlah blog yang simple. Namun walau simple isi dan kualitas nya jempolan..
  5. Perpaduan warna harus serasi, ini membuat mata pengunjung tidak cepat lelah membaca.
  6. Perhatikan kerapihan dalam menulis. merupakan salah satu teknik seo, jadi harus di terapkan
  7. Pilihan gambar harus sesuai dengan tema atau topik yang di bicarakan. gambar bisa menerangkan 1000 arti berbeda. dan karakter kita.
  8. Informasi harus jelas, singkat padat dan tidak bertele-tele.
  9. Pelayanan terhadap pengunjung adalah nomer satu. jadi usahakan membalas pertanyaan atau kunjungan mereka.
  10. Ajaklah dia berdiskusi dan tanyakan apa masalah yang sedang dia hadapi
  11. Jangan terlalu banyak iklan. itu membuat pengunjung enggan lagi kembali kesitus anda untuk untuk beberapa minggu, tapi kalau rapih dan tidak menggangu kenyamanan membaca tidak jadi masalah.
  12. Hargailah pendapat orang lain, baik negatif, sanggahan, dan masukan. baik buruk pendapat mereka pada dasarnya itu membangun diri anda untuk lebih baik dan maju.
  13. Belajar dari pengalaman masa lalu.
  14. Jangan memasang musik di blog, saya rasa saat orang online pun sudah menyalakan musik di media player atau winamp komputer mereka, musik di blog anda akan menggangu mereka
  15. Hindari penggunaan java script alert yang berlebihan, pasangkan saja di halaman tertentu
  16. Kunjungi dan tuliskan komentar di blog mereka, jangan sekali-kali mencantumkan link dalam komentar sebab komentar anda akan di hapus (kecuali di blog dofollow)
  17. Jangan sombong. Semakin tinggi popularitas seseorang, maka harus semakin menunduklah dia, ingat pepatah padi, "makin berisi dan berat, maka makin merunduk atau turun tangkainya".
  18. Berbaik hatilah kepada semua orang, sebab nanti anda pun akan di baik oleh orang-orang.
  19. Sediakan fasilitas buku tamu atau guestbook di blog / website, sebab widget ini adalah salah satu fitur yang paling disukai mereka.
  20. Tulisan harus jelas, enak di baca
Sekian Dulu Dari Hasyim Asfya................

Jumat, 22 Juli 2011

LAYANAN EMAI TERBAIK DAN TENTUNYA GRATIS....

Comments


1.Gmail
Gmail (http://gmail.com) adalah layanan Email dari google.com. Gmail merupakan layanan Email dan chat. Gmail menyediakan ruang penyimpanan yang tidak terbatas. Gmail memiliki banyak fitur seperti POP dan IMAP yang bisa dimanfaatkan untuk menggunakan Email client seperti outlook express (termasuk microsoft outlook) maupun aplikasi handphone.


2.Yahoo Email Service
Yahoo.com merupakan perintis layanan Email gratis sehingga memiliki banyak pengguna. Di samping layanan Emailnya, yahoo juga banyak digunakan untuk chatting dengan aplikasi instant messenger atau sering disebut YM. Yahoo juga menyediakan ruang penyimpanan yang tidak terbatas, akan tetapi yahoo international dengan TLD .com tidak memiliki fitur POP dan IMAP. Layanan tersebut hanya terdapat pada Yahoo Regional seperti Yahoo.co.id untuk Indonesia.


3. AIM Mail
http://dashboard.aim.com/aim AIM Mail, layanan Email gratis berbasis web dengan ruang penyimpanan tidak terbatas, perlindungan spam yang bagus dan antar muka yang mudah digunakan. AIM Mail juga menawarkan akses POP dan IMAP sehingga lebih fleksibel bagi anda yang mempunyai rutinitas tinggi dalam penggunaan Email.


4. Windows Live Hotmail
http://hotmail.com. Merupakan penyedia layanan Email gratis dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB, sistem pencarian yang cepat, keamanan yang solid dan antar muka yang mudah digunakan sebagai program Email desktop. Windows Live Hotmail selalu memeriksa Email yang masuk dengan scanning virus sehingga lebih aman. Akan tetapi dengan jalanya fitur-fitur tersebut, kecepatan akses dikorbankan sehingga menjadi lebih lambat.


5. GMX Mail
http://www.gmx.com GMX Mail menawarkan akun Email dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB dengan fitur POP sebaik layanan IMAP (untuk setting POP ke Microsoft Outlook, klik di sini). Dengan memiliki akun GMX Mail sahabat juga bisa membaca akun Email lain termasuk Yahoo, Gmail, dan Windows Live Hotmail.


6. Inbox.com
Inbox.com menawarkan layanan Email gratis dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB (untuk warga Amerika Serikat, Canada, dan Inggris). Sedangkan untuk user dari negara lain hanya sebesar 2 GB. Namun dengan memiliki akun di Inbox.com kita akan mendapatkan homepage Inbox.com pribadi serta Online Photosharing dengan ruang penyimpanan sampai 30 GB.


7. Mail.com
http://www.mail.com Mail.com sangat bagus untuk sebuah nama domain Email. Dengan mendaftar di Mail.com sahabat bisa memilih bermacam-macam domain untuk Email sahabat. Akan tetapi layanan keamanan di mail.com lebih sedikit jika dibandingkan dengan layanan Email lainnya.


8. My Own Email
www.myownemail.com Situs ini hampir sama dengan www.mail.com yang memberikan sahabat keleluasaan memilih sejumlah nama domain untuk accaount Email sahabat. Kapasitas Email yang diberikan oleh situs ini adalah 50 pesan, namun mereka memiliki beberapa fitur yang cukup baik, seperti Encrypt outgoing messages, Unlimited Signatures, Priority Notification, Signature Files, SpamFilter, dan sebagainya.


9. Gawab.com
Gawab.com sangat, cepat, stabil dan sangat berguna layanan Email gratis dengan 10 GB memori, akses POP dan IMAP juga banyak yang berbasis web hore.
sayangnya Gawab.com 's tidak memberikan sahabat akses ke label, dan pencarian pesan yang hilang.


10.BigString.com
BigString.com mempunyai memori gratis 2 GB layanan Email yang aman dan surat tercatat layanan dan memungkinkan sahabat melindungi sandi dari kadaluarsa atau mengedit pesan yang dikirim, misalnya.Sayangnya, BigString.com tidak dilengkapi dengan fitur yang baik untuk menangani surat masuk dan tidak memiliki alat pengorganisasian


11. Easy.com
www.easy.com Menyediakan Email gratis berkapasitas 3 MB, lengkap dengan fasilitas kalender


12. Excite.com
www.mail.excite.com adalah sebuah portal yang mirip yahoo, dimana sahabat bisa menikmati berbagai layanan jika memiliki sebuah account di situs ini. Kapasitas yang disediakan adalah 3 MB.


13. Hush Mail
www.hushmail.com Situs ini menawarkan Email gratis dengan fasilitas enkripsi untuk mengamankan lalu lintas Email sahabat. Sebelum mendaftar sahabat diwajibkan menginstal program Hush Encryption Engine di computer sobat.


14. MyRealBox
www.myrealbox.com Situs ini menyediakan Email gratis berkapasitas 10 MB. Keistimewaannya sahabat bisa mengecek Email sahabat melalui program Email client seperti Outlook Express dan sebagainya, menggunakan IMAP server sama seperti Hotmail.


15. Postmaster
www.postmaster.co.uk Situs yang berbasis di Inggris ini menyediakan Email gratis berkapasitas 3 MB, dengan fitur-fitur tambahan seperti forum diskusi, poling, dan kartu ucapan.


16. Softhome
www.softhome.net. Lumayan juga. Meski loadingnya agak lambat.


17. Eramuslim
mail.eramuslim.com adalah sebuah portal berita alternatif yang bernuansa keislaman dan berbahasa Indonesia. Selain berita dan beberapa rubrik lain, situs ini juga menyediakan layanan Email gratis berkapasitas 5 MB.


18. Disctarra
www.disctarra.com Situs music terpopuler di Indonesia ini pun menyediakan Email gratis yang cukup bagus.


19. MAIL.RU
http://mail.ru. Layanan penyedia e-mail gratis ini berbahasa Rusia. Kapasitas storage-nya hingga 10 GB. Bisa POP3.Hanya saja saat ini, proses daftarnya agak ribet. Karena usernya harus yang berdomisili di Rusia. Dulu masih bebas dari negara manapun.


20. TELKOM.NET
http://mail.telkom.net adalah layanan e-mail gratis dari TELKOM. Kapasitas simpan hanya 10 MB. Cukup cepat karena servernya di Indonesia. Interface-nya berbahasa Indonesia.


21. PLASA.COM
http://plasa.com kapasitas simpannya 10 MB.

22.OPERAMAIL.COM
http://www.operamail.com
selain menyediakan browser opera yang bisa sahabat download secara gratis,disini sahabat juga dapat membuat Email gratis dari opera,tapi sayang kapasitas penyimpanannya hanya 3MB

mungkin ada sahabat yang ingin menambahkan???
Read More


1.Gmail
Gmail (http://gmail.com) adalah layanan Email dari google.com. Gmail merupakan layanan Email dan chat. Gmail menyediakan ruang penyimpanan yang tidak terbatas. Gmail memiliki banyak fitur seperti POP dan IMAP yang bisa dimanfaatkan untuk menggunakan Email client seperti outlook express (termasuk microsoft outlook) maupun aplikasi handphone.


2.Yahoo Email Service
Yahoo.com merupakan perintis layanan Email gratis sehingga memiliki banyak pengguna. Di samping layanan Emailnya, yahoo juga banyak digunakan untuk chatting dengan aplikasi instant messenger atau sering disebut YM. Yahoo juga menyediakan ruang penyimpanan yang tidak terbatas, akan tetapi yahoo international dengan TLD .com tidak memiliki fitur POP dan IMAP. Layanan tersebut hanya terdapat pada Yahoo Regional seperti Yahoo.co.id untuk Indonesia.


3. AIM Mail
http://dashboard.aim.com/aim AIM Mail, layanan Email gratis berbasis web dengan ruang penyimpanan tidak terbatas, perlindungan spam yang bagus dan antar muka yang mudah digunakan. AIM Mail juga menawarkan akses POP dan IMAP sehingga lebih fleksibel bagi anda yang mempunyai rutinitas tinggi dalam penggunaan Email.


4. Windows Live Hotmail
http://hotmail.com. Merupakan penyedia layanan Email gratis dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB, sistem pencarian yang cepat, keamanan yang solid dan antar muka yang mudah digunakan sebagai program Email desktop. Windows Live Hotmail selalu memeriksa Email yang masuk dengan scanning virus sehingga lebih aman. Akan tetapi dengan jalanya fitur-fitur tersebut, kecepatan akses dikorbankan sehingga menjadi lebih lambat.


5. GMX Mail
http://www.gmx.com GMX Mail menawarkan akun Email dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB dengan fitur POP sebaik layanan IMAP (untuk setting POP ke Microsoft Outlook, klik di sini). Dengan memiliki akun GMX Mail sahabat juga bisa membaca akun Email lain termasuk Yahoo, Gmail, dan Windows Live Hotmail.


6. Inbox.com
Inbox.com menawarkan layanan Email gratis dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB (untuk warga Amerika Serikat, Canada, dan Inggris). Sedangkan untuk user dari negara lain hanya sebesar 2 GB. Namun dengan memiliki akun di Inbox.com kita akan mendapatkan homepage Inbox.com pribadi serta Online Photosharing dengan ruang penyimpanan sampai 30 GB.


7. Mail.com
http://www.mail.com Mail.com sangat bagus untuk sebuah nama domain Email. Dengan mendaftar di Mail.com sahabat bisa memilih bermacam-macam domain untuk Email sahabat. Akan tetapi layanan keamanan di mail.com lebih sedikit jika dibandingkan dengan layanan Email lainnya.


8. My Own Email
www.myownemail.com Situs ini hampir sama dengan www.mail.com yang memberikan sahabat keleluasaan memilih sejumlah nama domain untuk accaount Email sahabat. Kapasitas Email yang diberikan oleh situs ini adalah 50 pesan, namun mereka memiliki beberapa fitur yang cukup baik, seperti Encrypt outgoing messages, Unlimited Signatures, Priority Notification, Signature Files, SpamFilter, dan sebagainya.


9. Gawab.com
Gawab.com sangat, cepat, stabil dan sangat berguna layanan Email gratis dengan 10 GB memori, akses POP dan IMAP juga banyak yang berbasis web hore.
sayangnya Gawab.com 's tidak memberikan sahabat akses ke label, dan pencarian pesan yang hilang.


10.BigString.com
BigString.com mempunyai memori gratis 2 GB layanan Email yang aman dan surat tercatat layanan dan memungkinkan sahabat melindungi sandi dari kadaluarsa atau mengedit pesan yang dikirim, misalnya.Sayangnya, BigString.com tidak dilengkapi dengan fitur yang baik untuk menangani surat masuk dan tidak memiliki alat pengorganisasian


11. Easy.com
www.easy.com Menyediakan Email gratis berkapasitas 3 MB, lengkap dengan fasilitas kalender


12. Excite.com
www.mail.excite.com adalah sebuah portal yang mirip yahoo, dimana sahabat bisa menikmati berbagai layanan jika memiliki sebuah account di situs ini. Kapasitas yang disediakan adalah 3 MB.


13. Hush Mail
www.hushmail.com Situs ini menawarkan Email gratis dengan fasilitas enkripsi untuk mengamankan lalu lintas Email sahabat. Sebelum mendaftar sahabat diwajibkan menginstal program Hush Encryption Engine di computer sobat.


14. MyRealBox
www.myrealbox.com Situs ini menyediakan Email gratis berkapasitas 10 MB. Keistimewaannya sahabat bisa mengecek Email sahabat melalui program Email client seperti Outlook Express dan sebagainya, menggunakan IMAP server sama seperti Hotmail.


15. Postmaster
www.postmaster.co.uk Situs yang berbasis di Inggris ini menyediakan Email gratis berkapasitas 3 MB, dengan fitur-fitur tambahan seperti forum diskusi, poling, dan kartu ucapan.


16. Softhome
www.softhome.net. Lumayan juga. Meski loadingnya agak lambat.


17. Eramuslim
mail.eramuslim.com adalah sebuah portal berita alternatif yang bernuansa keislaman dan berbahasa Indonesia. Selain berita dan beberapa rubrik lain, situs ini juga menyediakan layanan Email gratis berkapasitas 5 MB.


18. Disctarra
www.disctarra.com Situs music terpopuler di Indonesia ini pun menyediakan Email gratis yang cukup bagus.


19. MAIL.RU
http://mail.ru. Layanan penyedia e-mail gratis ini berbahasa Rusia. Kapasitas storage-nya hingga 10 GB. Bisa POP3.Hanya saja saat ini, proses daftarnya agak ribet. Karena usernya harus yang berdomisili di Rusia. Dulu masih bebas dari negara manapun.


20. TELKOM.NET
http://mail.telkom.net adalah layanan e-mail gratis dari TELKOM. Kapasitas simpan hanya 10 MB. Cukup cepat karena servernya di Indonesia. Interface-nya berbahasa Indonesia.


21. PLASA.COM
http://plasa.com kapasitas simpannya 10 MB.

22.OPERAMAIL.COM
http://www.operamail.com
selain menyediakan browser opera yang bisa sahabat download secara gratis,disini sahabat juga dapat membuat Email gratis dari opera,tapi sayang kapasitas penyimpanannya hanya 3MB

mungkin ada sahabat yang ingin menambahkan???


1.Gmail
Gmail (http://gmail.com) adalah layanan Email dari google.com. Gmail merupakan layanan Email dan chat. Gmail menyediakan ruang penyimpanan yang tidak terbatas. Gmail memiliki banyak fitur seperti POP dan IMAP yang bisa dimanfaatkan untuk menggunakan Email client seperti outlook express (termasuk microsoft outlook) maupun aplikasi handphone.


2.Yahoo Email Service
Yahoo.com merupakan perintis layanan Email gratis sehingga memiliki banyak pengguna. Di samping layanan Emailnya, yahoo juga banyak digunakan untuk chatting dengan aplikasi instant messenger atau sering disebut YM. Yahoo juga menyediakan ruang penyimpanan yang tidak terbatas, akan tetapi yahoo international dengan TLD .com tidak memiliki fitur POP dan IMAP. Layanan tersebut hanya terdapat pada Yahoo Regional seperti Yahoo.co.id untuk Indonesia.


3. AIM Mail
http://dashboard.aim.com/aim AIM Mail, layanan Email gratis berbasis web dengan ruang penyimpanan tidak terbatas, perlindungan spam yang bagus dan antar muka yang mudah digunakan. AIM Mail juga menawarkan akses POP dan IMAP sehingga lebih fleksibel bagi anda yang mempunyai rutinitas tinggi dalam penggunaan Email.


4. Windows Live Hotmail
http://hotmail.com. Merupakan penyedia layanan Email gratis dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB, sistem pencarian yang cepat, keamanan yang solid dan antar muka yang mudah digunakan sebagai program Email desktop. Windows Live Hotmail selalu memeriksa Email yang masuk dengan scanning virus sehingga lebih aman. Akan tetapi dengan jalanya fitur-fitur tersebut, kecepatan akses dikorbankan sehingga menjadi lebih lambat.


5. GMX Mail
http://www.gmx.com GMX Mail menawarkan akun Email dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB dengan fitur POP sebaik layanan IMAP (untuk setting POP ke Microsoft Outlook, klik di sini). Dengan memiliki akun GMX Mail sahabat juga bisa membaca akun Email lain termasuk Yahoo, Gmail, dan Windows Live Hotmail.


6. Inbox.com
Inbox.com menawarkan layanan Email gratis dengan ruang penyimpanan sebesar 5 GB (untuk warga Amerika Serikat, Canada, dan Inggris). Sedangkan untuk user dari negara lain hanya sebesar 2 GB. Namun dengan memiliki akun di Inbox.com kita akan mendapatkan homepage Inbox.com pribadi serta Online Photosharing dengan ruang penyimpanan sampai 30 GB.


7. Mail.com
http://www.mail.com Mail.com sangat bagus untuk sebuah nama domain Email. Dengan mendaftar di Mail.com sahabat bisa memilih bermacam-macam domain untuk Email sahabat. Akan tetapi layanan keamanan di mail.com lebih sedikit jika dibandingkan dengan layanan Email lainnya.


8. My Own Email
www.myownemail.com Situs ini hampir sama dengan www.mail.com yang memberikan sahabat keleluasaan memilih sejumlah nama domain untuk accaount Email sahabat. Kapasitas Email yang diberikan oleh situs ini adalah 50 pesan, namun mereka memiliki beberapa fitur yang cukup baik, seperti Encrypt outgoing messages, Unlimited Signatures, Priority Notification, Signature Files, SpamFilter, dan sebagainya.


9. Gawab.com
Gawab.com sangat, cepat, stabil dan sangat berguna layanan Email gratis dengan 10 GB memori, akses POP dan IMAP juga banyak yang berbasis web hore.
sayangnya Gawab.com 's tidak memberikan sahabat akses ke label, dan pencarian pesan yang hilang.


10.BigString.com
BigString.com mempunyai memori gratis 2 GB layanan Email yang aman dan surat tercatat layanan dan memungkinkan sahabat melindungi sandi dari kadaluarsa atau mengedit pesan yang dikirim, misalnya.Sayangnya, BigString.com tidak dilengkapi dengan fitur yang baik untuk menangani surat masuk dan tidak memiliki alat pengorganisasian


11. Easy.com
www.easy.com Menyediakan Email gratis berkapasitas 3 MB, lengkap dengan fasilitas kalender


12. Excite.com
www.mail.excite.com adalah sebuah portal yang mirip yahoo, dimana sahabat bisa menikmati berbagai layanan jika memiliki sebuah account di situs ini. Kapasitas yang disediakan adalah 3 MB.


13. Hush Mail
www.hushmail.com Situs ini menawarkan Email gratis dengan fasilitas enkripsi untuk mengamankan lalu lintas Email sahabat. Sebelum mendaftar sahabat diwajibkan menginstal program Hush Encryption Engine di computer sobat.


14. MyRealBox
www.myrealbox.com Situs ini menyediakan Email gratis berkapasitas 10 MB. Keistimewaannya sahabat bisa mengecek Email sahabat melalui program Email client seperti Outlook Express dan sebagainya, menggunakan IMAP server sama seperti Hotmail.


15. Postmaster
www.postmaster.co.uk Situs yang berbasis di Inggris ini menyediakan Email gratis berkapasitas 3 MB, dengan fitur-fitur tambahan seperti forum diskusi, poling, dan kartu ucapan.


16. Softhome
www.softhome.net. Lumayan juga. Meski loadingnya agak lambat.


17. Eramuslim
mail.eramuslim.com adalah sebuah portal berita alternatif yang bernuansa keislaman dan berbahasa Indonesia. Selain berita dan beberapa rubrik lain, situs ini juga menyediakan layanan Email gratis berkapasitas 5 MB.


18. Disctarra
www.disctarra.com Situs music terpopuler di Indonesia ini pun menyediakan Email gratis yang cukup bagus.


19. MAIL.RU
http://mail.ru. Layanan penyedia e-mail gratis ini berbahasa Rusia. Kapasitas storage-nya hingga 10 GB. Bisa POP3.Hanya saja saat ini, proses daftarnya agak ribet. Karena usernya harus yang berdomisili di Rusia. Dulu masih bebas dari negara manapun.


20. TELKOM.NET
http://mail.telkom.net adalah layanan e-mail gratis dari TELKOM. Kapasitas simpan hanya 10 MB. Cukup cepat karena servernya di Indonesia. Interface-nya berbahasa Indonesia.


21. PLASA.COM
http://plasa.com kapasitas simpannya 10 MB.

22.OPERAMAIL.COM
http://www.operamail.com
selain menyediakan browser opera yang bisa sahabat download secara gratis,disini sahabat juga dapat membuat Email gratis dari opera,tapi sayang kapasitas penyimpanannya hanya 3MB

mungkin ada sahabat yang ingin menambahkan???

Jumat, 08 Juli 2011

tips menenangkan hati dan pikiran

Comments
Beberapa hal berikut ini mungkin layak anda pertimbangkan untuk menenangkan hati dan pikiran:
1. Relaksasi
Melakukan relaksasi terbukti dapat membuat seseroang menjadi tenang dalam menghadapi berbagai situasi yang kurang menyenangkan atau penuh tekanan. Relaksasi dapat dilakukan dengan berbagai variasi, misalnya menarik nafas dalam-dalam, melakukan latihan-latihan ringan untuk mengendurkan otot-otot, atau pun dengan kata-kata: “relaks; tenang aja; take it easy; gak apa-apa kok”.
2. Humor
Meskipun amarah merupakan suatu hal yang serius tetapi jika anda mau merenungkan atau mencermatinya secara mendalam maka tidak jarang di dalam kemarahan seringkali tersimpan hal-hal yang bisa membuat anda tertawa. Bahkan seringkali anda menemukan bahwa hal-hal yang menjadi penyebab kemarahan adalah suatu hal yang lucu dan sangat sepele. Namun demikian dalam penggunaan humor hendaklah perlu diperhatikan 2 hal: 1) jangan menggunakan humor hanya untuk mentertawakan masalah yang sedang anda hadapi tetapi gunakan humor sebagai suatu cara yang konstruktif untuk menyelesaikan masalah; 2) jangan menggunakan humor-humor yang bersifat kasar atau sarkastik sebab hal itu merupakan bentuk ekspresi kemarahan yang tidak sehat.
3. Mengubah Cara Pandang
Individu yang sedang marah cenderung mengumpat, mengutuk, menyumpah dan mengucapkan berbagai macam kata-kata yang menggambarkan perasaan di dalam hatinya. Ketika sedang marah maka pikiran anda dan tindakan bisa menjadi berlebih-lebihan dan dramatis. Oleh karena itu cobalah mengubah pikiran-pikiran yang berlebih-lebihan tersebut dengan suatu yang rasional. Contoh: daripada anda mengatakan: “ah, ini sangat mengerikan, hancur semuanya, ini adalah mimpi buruk bagi saya”, cobalah mengubahnya dengan : “ya memang hal ini membuat saya frustrasi, dan saya bisa memahami mengapa saya menjadi marah, tetapi ini bukanlah akhir dari segala-galanya bagi saya dan kemarahan tidak akan mengubah apa-apa”.
Mengingat bahwa amarah seringkali berubah menjadi irasional maka untuk mengendalikannya dibutuhkan pemikiran yang logis. Semakin anda bisa berpikir logis (bisa mempertimbangkan akibatnya dan berpikir jauh ke depan, dsb) maka akan semakin mudah anda mengendalikan amarah dalam diri. Ingatkan diri anda bahwa apa yang sedang terjadi pasti tidak hanya dialami oleh anda seorang diri dan dunia tidak pernah berpaling dari anda. Apa yang sedang terjadi hanyalah merupakan suatu “tinta merah” dalam kehidupan anda. Ingat-ingat akan hal ini setiap kali anda merasa marah supaya anda bisa mendapat pandangan yang lebih seimbang.
4. Selesaikan Masalah secara Tuntas
Mengingat bahwa kemarahan bisa dipicu oleh hal-hal yang datang dari dalam diri seperti adanya masalah yang belum terselesaikan, maka akan sangat baik jika anda menyelesaikan setiap masalah yang muncul sesegara mungkin dan tuntas. Meskipun dalam hidup mungkin ada masalah yang bisa terselesaikan tanpa campurtangan anda secara signifikan, namun alangkah baiknya jika anda membiasakan diri menyelesaikan setiap permasalahan yang berhubungan dengan diri anda. Dengan berkurangnya beban psikologis dalam diri anda maka kemungkinan menjadi marahpun akan berkurang.
5. Melatih cara Berkomunikasi
Dalam banyak kasus orang menjadi marah karena kegagalan dalam berkomunikasi. Contoh: ketidaksiapan dalam menghadapi perbedaan pendapat, tidak bersedia menjadi pendengar atau pun selalu berusaha memaksakan kehendak pada orang lain. Hal-hal seperti inilah yang biasanya membuat orang yang marah cenderung mengambil kesimpulan secara cepat dan kesimpulan tersebut seringkali aneh dan tak terduga.
Meskipun setiap individu berhak untuk membela diri ketika dikritik atau diajak adu argumentasi, namun untuk itu diperlukan ketenangan dan sikap untuk tidak merespon secara terburu-buru. Ada baiknya anda mendengarkan secara cermat apa yang ingin disampaikan oleh orang lain, bahkan ketika orang tersebut mengemukakan pendapat yang bertentangan dengan anda. Hal ini memang memerlukan kesabaran dan sikap rendah hati dari anda, tetapi dampaknya akan sangat bermanfaat sebab ketika tidak timbul amarah dalam diri anda maka situasi yang ada pasti dapat dikendalikan. Hasil positifnya anda menjadi lebih matang dalam berkomunikasi.
6. Mengubah Lingkungan
Apa yang dimaksudkan dengan mengubah lingkungan dapat berupa penataan kembali tempat tinggal ataupun tempat kerja anda. Mengubah lingkungan dapat juga berarti merubah aturan main yang berlaku di lingkungan tersebut dan juga termasuk mengubah kebiasaan diri anda sendiri untuk menghindari lingkungan yang tidak menyenangkan atau keluar dari lingkungan tersebut untuk sementara waktu. Contoh: daripada anda menjadi marah-marah kepada rekan kerja karena jenuh dengan kondisi kerja yang ada, maka ada baiknya anda mengambil cuti kerja dan pergi ke suatu tempat untuk menenangkan diri. Dengan cara ini maka pikiran anda akan menjadi fresh kembali dan siap bekerja tanpa marah-marah.
saya minta maaf kepada semua pihak, semoga bermanfaat!
Read More
Beberapa hal berikut ini mungkin layak anda pertimbangkan untuk menenangkan hati dan pikiran:
1. Relaksasi
Melakukan relaksasi terbukti dapat membuat seseroang menjadi tenang dalam menghadapi berbagai situasi yang kurang menyenangkan atau penuh tekanan. Relaksasi dapat dilakukan dengan berbagai variasi, misalnya menarik nafas dalam-dalam, melakukan latihan-latihan ringan untuk mengendurkan otot-otot, atau pun dengan kata-kata: “relaks; tenang aja; take it easy; gak apa-apa kok”.
2. Humor
Meskipun amarah merupakan suatu hal yang serius tetapi jika anda mau merenungkan atau mencermatinya secara mendalam maka tidak jarang di dalam kemarahan seringkali tersimpan hal-hal yang bisa membuat anda tertawa. Bahkan seringkali anda menemukan bahwa hal-hal yang menjadi penyebab kemarahan adalah suatu hal yang lucu dan sangat sepele. Namun demikian dalam penggunaan humor hendaklah perlu diperhatikan 2 hal: 1) jangan menggunakan humor hanya untuk mentertawakan masalah yang sedang anda hadapi tetapi gunakan humor sebagai suatu cara yang konstruktif untuk menyelesaikan masalah; 2) jangan menggunakan humor-humor yang bersifat kasar atau sarkastik sebab hal itu merupakan bentuk ekspresi kemarahan yang tidak sehat.
3. Mengubah Cara Pandang
Individu yang sedang marah cenderung mengumpat, mengutuk, menyumpah dan mengucapkan berbagai macam kata-kata yang menggambarkan perasaan di dalam hatinya. Ketika sedang marah maka pikiran anda dan tindakan bisa menjadi berlebih-lebihan dan dramatis. Oleh karena itu cobalah mengubah pikiran-pikiran yang berlebih-lebihan tersebut dengan suatu yang rasional. Contoh: daripada anda mengatakan: “ah, ini sangat mengerikan, hancur semuanya, ini adalah mimpi buruk bagi saya”, cobalah mengubahnya dengan : “ya memang hal ini membuat saya frustrasi, dan saya bisa memahami mengapa saya menjadi marah, tetapi ini bukanlah akhir dari segala-galanya bagi saya dan kemarahan tidak akan mengubah apa-apa”.
Mengingat bahwa amarah seringkali berubah menjadi irasional maka untuk mengendalikannya dibutuhkan pemikiran yang logis. Semakin anda bisa berpikir logis (bisa mempertimbangkan akibatnya dan berpikir jauh ke depan, dsb) maka akan semakin mudah anda mengendalikan amarah dalam diri. Ingatkan diri anda bahwa apa yang sedang terjadi pasti tidak hanya dialami oleh anda seorang diri dan dunia tidak pernah berpaling dari anda. Apa yang sedang terjadi hanyalah merupakan suatu “tinta merah” dalam kehidupan anda. Ingat-ingat akan hal ini setiap kali anda merasa marah supaya anda bisa mendapat pandangan yang lebih seimbang.
4. Selesaikan Masalah secara Tuntas
Mengingat bahwa kemarahan bisa dipicu oleh hal-hal yang datang dari dalam diri seperti adanya masalah yang belum terselesaikan, maka akan sangat baik jika anda menyelesaikan setiap masalah yang muncul sesegara mungkin dan tuntas. Meskipun dalam hidup mungkin ada masalah yang bisa terselesaikan tanpa campurtangan anda secara signifikan, namun alangkah baiknya jika anda membiasakan diri menyelesaikan setiap permasalahan yang berhubungan dengan diri anda. Dengan berkurangnya beban psikologis dalam diri anda maka kemungkinan menjadi marahpun akan berkurang.
5. Melatih cara Berkomunikasi
Dalam banyak kasus orang menjadi marah karena kegagalan dalam berkomunikasi. Contoh: ketidaksiapan dalam menghadapi perbedaan pendapat, tidak bersedia menjadi pendengar atau pun selalu berusaha memaksakan kehendak pada orang lain. Hal-hal seperti inilah yang biasanya membuat orang yang marah cenderung mengambil kesimpulan secara cepat dan kesimpulan tersebut seringkali aneh dan tak terduga.
Meskipun setiap individu berhak untuk membela diri ketika dikritik atau diajak adu argumentasi, namun untuk itu diperlukan ketenangan dan sikap untuk tidak merespon secara terburu-buru. Ada baiknya anda mendengarkan secara cermat apa yang ingin disampaikan oleh orang lain, bahkan ketika orang tersebut mengemukakan pendapat yang bertentangan dengan anda. Hal ini memang memerlukan kesabaran dan sikap rendah hati dari anda, tetapi dampaknya akan sangat bermanfaat sebab ketika tidak timbul amarah dalam diri anda maka situasi yang ada pasti dapat dikendalikan. Hasil positifnya anda menjadi lebih matang dalam berkomunikasi.
6. Mengubah Lingkungan
Apa yang dimaksudkan dengan mengubah lingkungan dapat berupa penataan kembali tempat tinggal ataupun tempat kerja anda. Mengubah lingkungan dapat juga berarti merubah aturan main yang berlaku di lingkungan tersebut dan juga termasuk mengubah kebiasaan diri anda sendiri untuk menghindari lingkungan yang tidak menyenangkan atau keluar dari lingkungan tersebut untuk sementara waktu. Contoh: daripada anda menjadi marah-marah kepada rekan kerja karena jenuh dengan kondisi kerja yang ada, maka ada baiknya anda mengambil cuti kerja dan pergi ke suatu tempat untuk menenangkan diri. Dengan cara ini maka pikiran anda akan menjadi fresh kembali dan siap bekerja tanpa marah-marah.
saya minta maaf kepada semua pihak, semoga bermanfaat!
Beberapa hal berikut ini mungkin layak anda pertimbangkan untuk menenangkan hati dan pikiran:
1. Relaksasi
Melakukan relaksasi terbukti dapat membuat seseroang menjadi tenang dalam menghadapi berbagai situasi yang kurang menyenangkan atau penuh tekanan. Relaksasi dapat dilakukan dengan berbagai variasi, misalnya menarik nafas dalam-dalam, melakukan latihan-latihan ringan untuk mengendurkan otot-otot, atau pun dengan kata-kata: “relaks; tenang aja; take it easy; gak apa-apa kok”.
2. Humor
Meskipun amarah merupakan suatu hal yang serius tetapi jika anda mau merenungkan atau mencermatinya secara mendalam maka tidak jarang di dalam kemarahan seringkali tersimpan hal-hal yang bisa membuat anda tertawa. Bahkan seringkali anda menemukan bahwa hal-hal yang menjadi penyebab kemarahan adalah suatu hal yang lucu dan sangat sepele. Namun demikian dalam penggunaan humor hendaklah perlu diperhatikan 2 hal: 1) jangan menggunakan humor hanya untuk mentertawakan masalah yang sedang anda hadapi tetapi gunakan humor sebagai suatu cara yang konstruktif untuk menyelesaikan masalah; 2) jangan menggunakan humor-humor yang bersifat kasar atau sarkastik sebab hal itu merupakan bentuk ekspresi kemarahan yang tidak sehat.
3. Mengubah Cara Pandang
Individu yang sedang marah cenderung mengumpat, mengutuk, menyumpah dan mengucapkan berbagai macam kata-kata yang menggambarkan perasaan di dalam hatinya. Ketika sedang marah maka pikiran anda dan tindakan bisa menjadi berlebih-lebihan dan dramatis. Oleh karena itu cobalah mengubah pikiran-pikiran yang berlebih-lebihan tersebut dengan suatu yang rasional. Contoh: daripada anda mengatakan: “ah, ini sangat mengerikan, hancur semuanya, ini adalah mimpi buruk bagi saya”, cobalah mengubahnya dengan : “ya memang hal ini membuat saya frustrasi, dan saya bisa memahami mengapa saya menjadi marah, tetapi ini bukanlah akhir dari segala-galanya bagi saya dan kemarahan tidak akan mengubah apa-apa”.
Mengingat bahwa amarah seringkali berubah menjadi irasional maka untuk mengendalikannya dibutuhkan pemikiran yang logis. Semakin anda bisa berpikir logis (bisa mempertimbangkan akibatnya dan berpikir jauh ke depan, dsb) maka akan semakin mudah anda mengendalikan amarah dalam diri. Ingatkan diri anda bahwa apa yang sedang terjadi pasti tidak hanya dialami oleh anda seorang diri dan dunia tidak pernah berpaling dari anda. Apa yang sedang terjadi hanyalah merupakan suatu “tinta merah” dalam kehidupan anda. Ingat-ingat akan hal ini setiap kali anda merasa marah supaya anda bisa mendapat pandangan yang lebih seimbang.
4. Selesaikan Masalah secara Tuntas
Mengingat bahwa kemarahan bisa dipicu oleh hal-hal yang datang dari dalam diri seperti adanya masalah yang belum terselesaikan, maka akan sangat baik jika anda menyelesaikan setiap masalah yang muncul sesegara mungkin dan tuntas. Meskipun dalam hidup mungkin ada masalah yang bisa terselesaikan tanpa campurtangan anda secara signifikan, namun alangkah baiknya jika anda membiasakan diri menyelesaikan setiap permasalahan yang berhubungan dengan diri anda. Dengan berkurangnya beban psikologis dalam diri anda maka kemungkinan menjadi marahpun akan berkurang.
5. Melatih cara Berkomunikasi
Dalam banyak kasus orang menjadi marah karena kegagalan dalam berkomunikasi. Contoh: ketidaksiapan dalam menghadapi perbedaan pendapat, tidak bersedia menjadi pendengar atau pun selalu berusaha memaksakan kehendak pada orang lain. Hal-hal seperti inilah yang biasanya membuat orang yang marah cenderung mengambil kesimpulan secara cepat dan kesimpulan tersebut seringkali aneh dan tak terduga.
Meskipun setiap individu berhak untuk membela diri ketika dikritik atau diajak adu argumentasi, namun untuk itu diperlukan ketenangan dan sikap untuk tidak merespon secara terburu-buru. Ada baiknya anda mendengarkan secara cermat apa yang ingin disampaikan oleh orang lain, bahkan ketika orang tersebut mengemukakan pendapat yang bertentangan dengan anda. Hal ini memang memerlukan kesabaran dan sikap rendah hati dari anda, tetapi dampaknya akan sangat bermanfaat sebab ketika tidak timbul amarah dalam diri anda maka situasi yang ada pasti dapat dikendalikan. Hasil positifnya anda menjadi lebih matang dalam berkomunikasi.
6. Mengubah Lingkungan
Apa yang dimaksudkan dengan mengubah lingkungan dapat berupa penataan kembali tempat tinggal ataupun tempat kerja anda. Mengubah lingkungan dapat juga berarti merubah aturan main yang berlaku di lingkungan tersebut dan juga termasuk mengubah kebiasaan diri anda sendiri untuk menghindari lingkungan yang tidak menyenangkan atau keluar dari lingkungan tersebut untuk sementara waktu. Contoh: daripada anda menjadi marah-marah kepada rekan kerja karena jenuh dengan kondisi kerja yang ada, maka ada baiknya anda mengambil cuti kerja dan pergi ke suatu tempat untuk menenangkan diri. Dengan cara ini maka pikiran anda akan menjadi fresh kembali dan siap bekerja tanpa marah-marah.
saya minta maaf kepada semua pihak, semoga bermanfaat!

Kamis, 07 Juli 2011

TIPS MENCAPAI SUKSES

Comments

 
Dalam kehidupan sehari-hari kadang-kadang kita mengeluh…waduh, …capek,…bosan,…..malas,….kenapa begini,…. Siapa yang paling peduli dengan nasib kita selain kita sendiri. Apapun yang kita lakukan kita pula yang akan memetik hasilnya. Dalam menghadapi hidup ini tidak selalu menyenangkan…., dan kadang ada kalanya mengalami berbagai masalah. Dan kalau masalah tersebut memang berat bisa membuat kita putus asa, bingung dan mau menyerah, bahkan menyalahkan orang lain…
Memang dalam perjuangan meraih sukses tidak semudah yang dibayangkan, tetapi bagaimanapun kalau kita sudah komitmen dengan tujuan kita apapun yang terjadi harus dihadapi dengan tabah. Sangat penting memotivasi diri sendiri agar tetap semangat dan kuat menghadapi cobaan.

Seperti halnya sebuah mobil yang dipakai menempuh perjalanan ribuan kilometer, lama-lama akan kehabisan bahan bakar, bannya mungkin bocor……, kacanya jadi buram…. karena air hujan, olinya harus diganti…….. demikian juga diri kita seiring berjalannya aktivitas akan mengurangi semangat, timbul rasa malas, bosan dengan pekerjaan.
Dibawah ini ada beberapa tips untuk mencapai sukses :
  1. Bangunlah di pagi hari, hiruplah udara pagi dan rasakan hangatnya udara tersebut mengalir di dalam diri anda memberi semangat hidup. Tiap kali menghadapi masalah, yakinkan diri anda bahwa tidak ada masalah besar yang tidak bisa dihadapi, kalau kita percaya kepada-Nya (Tuhan). Ingatlah kesuksesan yang pernah dialami di masa lalu, waktu kita lulus dengan nilai baik…., terpilih jadi ketua kelas atau organisasi….., memenangkan pertandingan basket atau sepakbola….. Dengan mengingat itu semua akan membangkitkan rasa percaya diri kita bahwa kita memang punya prestasi dan kemampuan yang bisa dibanggakan.
  2. Berolahragalah dengan teratur, walaupun hanya lari-lari kecil untuk menjaga kesehatan. Bukankah kalau kita sakit kita jadi malas melakukan aktivitas. Bayangkan betapa senangnya orang tua, isteri, kakak, adi, rekan kita kalau kita berhasil mencapai cita-cita. Mengejar sesuatu untuk membahagiakan orang lain dan keluarga akan membuat anda bekerja tanpa merasa lelah.
  3. Memotivasi diri sendiri ibarat menjaga api lilin agar tetap menyala meskipun tertiup angin kencang. Tanpa adanya cahaya kita akan berjalan dengan meraba-raba tanpa tentu arah.
  4. Dan yang terakhir tetaplah semangat sepanjang hidup anda.
Semoga bermanfaat catatan kecil ini untuk kawan-kawanku  semua….
Read More

 
Dalam kehidupan sehari-hari kadang-kadang kita mengeluh…waduh, …capek,…bosan,…..malas,….kenapa begini,…. Siapa yang paling peduli dengan nasib kita selain kita sendiri. Apapun yang kita lakukan kita pula yang akan memetik hasilnya. Dalam menghadapi hidup ini tidak selalu menyenangkan…., dan kadang ada kalanya mengalami berbagai masalah. Dan kalau masalah tersebut memang berat bisa membuat kita putus asa, bingung dan mau menyerah, bahkan menyalahkan orang lain…
Memang dalam perjuangan meraih sukses tidak semudah yang dibayangkan, tetapi bagaimanapun kalau kita sudah komitmen dengan tujuan kita apapun yang terjadi harus dihadapi dengan tabah. Sangat penting memotivasi diri sendiri agar tetap semangat dan kuat menghadapi cobaan.

Seperti halnya sebuah mobil yang dipakai menempuh perjalanan ribuan kilometer, lama-lama akan kehabisan bahan bakar, bannya mungkin bocor……, kacanya jadi buram…. karena air hujan, olinya harus diganti…….. demikian juga diri kita seiring berjalannya aktivitas akan mengurangi semangat, timbul rasa malas, bosan dengan pekerjaan.
Dibawah ini ada beberapa tips untuk mencapai sukses :
  1. Bangunlah di pagi hari, hiruplah udara pagi dan rasakan hangatnya udara tersebut mengalir di dalam diri anda memberi semangat hidup. Tiap kali menghadapi masalah, yakinkan diri anda bahwa tidak ada masalah besar yang tidak bisa dihadapi, kalau kita percaya kepada-Nya (Tuhan). Ingatlah kesuksesan yang pernah dialami di masa lalu, waktu kita lulus dengan nilai baik…., terpilih jadi ketua kelas atau organisasi….., memenangkan pertandingan basket atau sepakbola….. Dengan mengingat itu semua akan membangkitkan rasa percaya diri kita bahwa kita memang punya prestasi dan kemampuan yang bisa dibanggakan.
  2. Berolahragalah dengan teratur, walaupun hanya lari-lari kecil untuk menjaga kesehatan. Bukankah kalau kita sakit kita jadi malas melakukan aktivitas. Bayangkan betapa senangnya orang tua, isteri, kakak, adi, rekan kita kalau kita berhasil mencapai cita-cita. Mengejar sesuatu untuk membahagiakan orang lain dan keluarga akan membuat anda bekerja tanpa merasa lelah.
  3. Memotivasi diri sendiri ibarat menjaga api lilin agar tetap menyala meskipun tertiup angin kencang. Tanpa adanya cahaya kita akan berjalan dengan meraba-raba tanpa tentu arah.
  4. Dan yang terakhir tetaplah semangat sepanjang hidup anda.
Semoga bermanfaat catatan kecil ini untuk kawan-kawanku  semua….

 
Dalam kehidupan sehari-hari kadang-kadang kita mengeluh…waduh, …capek,…bosan,…..malas,….kenapa begini,…. Siapa yang paling peduli dengan nasib kita selain kita sendiri. Apapun yang kita lakukan kita pula yang akan memetik hasilnya. Dalam menghadapi hidup ini tidak selalu menyenangkan…., dan kadang ada kalanya mengalami berbagai masalah. Dan kalau masalah tersebut memang berat bisa membuat kita putus asa, bingung dan mau menyerah, bahkan menyalahkan orang lain…
Memang dalam perjuangan meraih sukses tidak semudah yang dibayangkan, tetapi bagaimanapun kalau kita sudah komitmen dengan tujuan kita apapun yang terjadi harus dihadapi dengan tabah. Sangat penting memotivasi diri sendiri agar tetap semangat dan kuat menghadapi cobaan.

Seperti halnya sebuah mobil yang dipakai menempuh perjalanan ribuan kilometer, lama-lama akan kehabisan bahan bakar, bannya mungkin bocor……, kacanya jadi buram…. karena air hujan, olinya harus diganti…….. demikian juga diri kita seiring berjalannya aktivitas akan mengurangi semangat, timbul rasa malas, bosan dengan pekerjaan.
Dibawah ini ada beberapa tips untuk mencapai sukses :
  1. Bangunlah di pagi hari, hiruplah udara pagi dan rasakan hangatnya udara tersebut mengalir di dalam diri anda memberi semangat hidup. Tiap kali menghadapi masalah, yakinkan diri anda bahwa tidak ada masalah besar yang tidak bisa dihadapi, kalau kita percaya kepada-Nya (Tuhan). Ingatlah kesuksesan yang pernah dialami di masa lalu, waktu kita lulus dengan nilai baik…., terpilih jadi ketua kelas atau organisasi….., memenangkan pertandingan basket atau sepakbola….. Dengan mengingat itu semua akan membangkitkan rasa percaya diri kita bahwa kita memang punya prestasi dan kemampuan yang bisa dibanggakan.
  2. Berolahragalah dengan teratur, walaupun hanya lari-lari kecil untuk menjaga kesehatan. Bukankah kalau kita sakit kita jadi malas melakukan aktivitas. Bayangkan betapa senangnya orang tua, isteri, kakak, adi, rekan kita kalau kita berhasil mencapai cita-cita. Mengejar sesuatu untuk membahagiakan orang lain dan keluarga akan membuat anda bekerja tanpa merasa lelah.
  3. Memotivasi diri sendiri ibarat menjaga api lilin agar tetap menyala meskipun tertiup angin kencang. Tanpa adanya cahaya kita akan berjalan dengan meraba-raba tanpa tentu arah.
  4. Dan yang terakhir tetaplah semangat sepanjang hidup anda.
Semoga bermanfaat catatan kecil ini untuk kawan-kawanku  semua….